Mobile Icon
WeWork logo
Tutup
  • Beranda
  • Cari Lokasi
  • Solusi
  • Perusahaan
Ada pertanyaan atau butuh bantuan?
(646) 389-3922
Hubungi Kami
card graphic
Lanjutkan dari posisi terakhir Anda

Kebijakan Privasi Global WeWork

Terakhir diperbarui: 28 Mei 2021 

WeWork Companies LLC dan afiliasi kami (secara bersama-sama disebut sebagai “WeWork” atau “kami”) peduli dengan privasi Anda. Kami berkomitmen untuk menjaga kepercayaan Anda dengan melindungi Informasi Pribadi Anda. Kebijakan Privasi (“Kebijakan”) ini menjelaskan cara WeWork mengumpulkan, menggunakan, mengungkapkan, dan memproses Informasi Pribadi Anda sehubungan dengan penggunaan Anda atas situs web kami (“Layanan Situs Web”), aplikasi, atau layanan lain yang merujuk atau ditautkan dengan Kebijakan ini, serta segala produk, program, kursus, dan layanan offline kami (secara bersama-sama disebut sebagai “Layanan” kami). 

WeWork memiliki banyak entitas afiliasi yang bertindak sebagai pengendali data di seluruh dunia yang akan bertindak sebagai pengendali data untuk Informasi Pribadi Anda, dan Informasi Pribadi Anda dapat dibagikan dengan entitas di luar yurisdiksi yang mana informasi tersebut dikumpulkan. Untuk informasi lebih lanjut mengenai pengendali data bagi yurisdiksi Anda, tinjaulah      daftar entitas global atas nama entitas WeWork yang bertanggung jawab atas Informasi Pribadi Anda dan informasi kontak yang sesuai untuk entitas tersebut. 

Kami ingin membantu Anda membangun kehidupan yang sejahtera melalui Layanan kami. Sebelum menggunakan Layanan kami, bacalah Kebijakan ini seluruhnya agar Anda dapat mengambil keputusan yang matang terkait hubungan Anda bersama kami.

1. PENDAHULUAN

Informasi Pribadi. “Informasi Pribadi” adalah data yang berkenaan dengan Anda dan dapat mengidentifikasi Anda sebagai individu, baik secara terpisah ataupun dengan informasi lain. Informasi Pribadi tidak termasuk data yang telah diagregatkan atau dianonimkan, sehingga Anda tidak lagi dapat diidentifikasi, menggunakan cara yang tersedia secara wajar bagi kami.

Layanan Kami. Layanan yang disebutkan dalam Kebijakan ini meliputi Layanan yang disediakan oleh WeWork. Anda dapat memperoleh informasi lebih lanjut tentang cara Informasi Pribadi digunakan dengan mengeklik nama Layanan, situs web, atau aplikasi WeWork yang Anda gunakan.

Sebutan “Anda.” Dalam Kebijakan ini, “Anda” berarti siapa pun yang menggunakan situs web, aplikasi, atau Layanan lain kami. 

Versi Otoritatif. Apabila teks Kebijakan ini tersedia dalam berbagai bahasa, versi bahasa Inggris adalah versi otoritatif, kecuali jika dilarang oleh hukum yang berlaku.

COVID-19. Kami dapat mengumpulkan, menggunakan, mengungkapkan, dan memproses Informasi Pribadi Anda sehubungan dengan tanggapan kami terhadap COVID-19. Untuk informasi selengkapnya, tinjaulah Pemberitahuan Privasi COVID-19. 

2. INFORMASI YANG KAMI KUMPULKAN

Informasi Pribadi yang kami kumpulkan dan cara kami menggunakan informasi tersebut tergantung pada hubungan Anda dengan kami serta persyaratan hukum yang berlaku sebagaimana dijelaskan di bawah ini.

Kami mengumpulkan informasi:

  • yang Anda berikan langsung kepada kami.

  • yang diberikan oleh perusahaan, perantara, host, orang tua, atau wali Anda kepada kami;

  • tentang perangkat Anda dan lokasinya, dan penggunaan Layanan kami oleh Anda, termasuk melalui cookie, pixel, web beacon, log, dan teknologi Internet lainnya. Untuk informasi selengkapnya mengenai teknologi ini, lihatlah Kebijakan Cookie kami;

  • Jika Anda berpartisipasi dalam fitur tertentu atau tergantung pada pengaturan perangkat Anda, kami memperoleh data geolokasi dan informasi tentang kontak Anda; 

  • dari pihak ketiga, seperti pemilik lahan, manajer bangunan, penerima lisensi, dan perantara properti kami); dan

  • yang kami peroleh dari sumber lain., termasuk perantara data atau penyedia informasi (seperti Dun & Bradstreet). 

INFORMASI YANG KAMI KUMPULKAN DARI ANDA

WeWork meminta berbagai jenis Informasi Pribadi dari Anda dan perusahaan Anda atau lainnya, tergantung pada Layanan yang Anda gunakan dan hubungan Anda dengan kami. Kami mungkin mengumpulkan kategori informasi berikut, tergantung pada Layanan yang Anda gunakan:

  • Informasi Kontak dan Pengidentifikasi lain, termasuk nama, alamat surat, nomor telepon, alamat email, dan informasi lain yang memungkinkan kami menghubungi Anda;

  • Informasi Verifikasi, termasuk foto pribadi, ID dengan foto atau kartu identitas yang diterbitkan pemerintah, dan tanggal lahir;

  • Informasi Profesional dan Terkait Pekerjaan, termasuk nama perusahaan, jabatan, peran, tim, dan informasi lain terkait profesi Anda;

  • Informasi Pembayaran, termasuk perincian kartu kredit atau debit, informasi rekening bank, dan informasi pembayaran atau informasi lain saat Anda melakukan pembelian;

  • Informasi Kalender Email, saat kami terintegrasi dengan kalender email perusahaan Anda (mis. Gmail atau Microsoft Outlook) dan mengumpulkan data terkait ruang konferensi yang Anda pesan;

  • Preferensi Kantor, termasuk suhu pilihan atau yang diminta, kecepatan kipas angin, tinggi meja dan kursi, lokasi meja, bilik telepon, minuman, kudapan, dan preferensi lain terkait Layanan;

  • Informasi Pemanfaatan, termasuk seberapa sering Anda berkunjung, berapa lama Anda tinggal, dan jenis Layanan yang Anda gunakan saat mengunjungi lokasi WeWork. Ini termasuk layanan seperti penggunaan printer atau Wi-fi, dan pemesanan meja atau ruang konferensi;

  • Komunikasi, dan setiap informasi lain yang secara sengaja Anda bagikan, kirimkan, atau terima menggunakan Layanan, termasuk email, SMS, Slack, permintaan yang dibuat melalui platform umpan balik, chatbot otomatis     , atau teknologi serupa, undangan kalender, serta informasi lain yang Anda bagikan dengan kami — termasuk foto, video, entri blog, minat, hobi, pilihan gaya hidup, dan kelompok afiliasi Anda — serta yang Anda kirimkan atau terima menggunakan Layanan;

  • Informasi Perangkat dan Penggunaan, termasuk informasi tentang komputer atau perangkat dan Internet Anda atau informasi kegiatan jaringan elektronik lainnya. Ini termasuk:

  • Pengidentifikasi perangkat, seperti alamat IP, alamat MAC WIFI, dan alamat Bluetooth. 

  • Informasi geolokasi, seperti melalui sinyal GPS atau sinyal WIFI perangkat seluler Anda, dan informasi tentang kontak Anda, tergantung pada pengaturan perangkat Anda;

  • Informasi tentang kegiatan online Anda, termasuk informasi yang dikumpulkan melalui penggunaan teknologi Internet standar, seperti cookie, pixel, web beacon, log, dan teknologi Internet lainnya sebagaimana ditetapkan lebih lanjut dalam Kebijakan Cookie kami, dan kegiatan offline Anda, termasuk informasi tentang acara yang Anda hadiri di lokasi WeWork; dan

  • Informasi yang dikumpulkan oleh sensor tentang cara Anda menggunakan Layanan kami, termasuk melalui Sensor Analisis Spasial dan Karyawan (“Sensor SPA”) di kantor, dapur, ruang konferensi, dan ruang lain di beberapa fasilitas tempat Anda bekerja atau berkunjung, untuk menggalakkan penggunaan Layanan dengan lebih nyaman dan efisien. Contoh Sensor SPA meliputi sensor okupansi meja, sensor lingkungan, pusat jaringan WiFi, dan sensor kamera optik bertenaga listrik.

  • Informasi Pribadi Lainnya, termasuk, selain semua informasi yang dijelaskan di atas, nama layar pada pesan instan dan media sosial, nama pengguna dan kata sandi, hubungan dengan titik kontak keadaan darurat, identifikasi kendaraan, dan perincian lain, seperti waktu dan tujuan kunjungan Anda, foto Anda, dan data atau file yang Anda masukkan, unggah, atau simpan pada Layanan, seperti permintaan pencarian yang Anda kirimkan dan dokumen yang Anda unggah ke Layanan. Kami juga akan memproses Informasi Pribadi yang disertakan dalam konten dan informasi yang Anda tambahkan pada jaringan anggota atau profil komunitas lain Anda. 

INFORMASI TENTANG ANDA YANG KAMI KUMPULKAN

  • Media Sosial. WeWork mengumpulkan Informasi Pribadi agar Anda dapat menggunakan sumber daya media sosial online, termasuk penggunaan Jaringan Anggota (Member Network atau MENA) kami. Apabila Anda mendaftarkan atau login ke akun Anda melalui layanan media sosial pihak ketiga, kami akan memiliki akses terhadap sebagian informasi akun Anda dari layanan tersebut, seperti nama Anda dan informasi lain dalam akun tersebut, sebagaimana diizinkan berdasarkan pengaturan Anda pada layanan tersebut. Anda memiliki kemampuan untuk sewaktu-waktu menonaktifkan koneksi antara Layanan kami dan akun(-akun) media sosial pihak ketiga Anda.

  • Sumber Pihak Ketiga. Kami memperoleh Informasi Pribadi tentang Anda dari perusahaan, perantara, orang tua, atau wali Anda, atau dari host Anda jika Anda adalah pengunjung atau tamu salah satu ruang kami. Kami juga dapat menerima Informasi Pribadi Anda dari sumber publik dan yang tersedia secara komersial serta pihak ketiga lain yang membuat pengaturan dengan kami, sebagaimana diizinkan oleh hukum. Kami menggabungkan informasi ini dengan Informasi Pribadi atau informasi lain yang kami terima dari atau tentang Anda, jika diperlukan untuk menyediakan Layanan yang Anda minta. Jika kami memperoleh Informasi Pribadi tentang Anda dari pihak ketiga, kami akan mengonfirmasi bahwa Informasi Pribadi tersebut berasal dari sumber yang sah.

  • Google Analytics dan Analitis Pihak Ketiga Lainnya. Kami menggunakan alat bantu bernama “Google Analytics” untuk mengumpulkan informasi tentang penggunaan Layanan Situs Web kami oleh Anda (mis. Google Analytics mengumpulkan informasi seperti seberapa sering pengguna mengunjungi Layanan Situs Web, laman yang mereka kunjungi saat melakukannya, dan situs lain yang mereka gunakan sebelum menggunakan Layanan Situs Web). Google Analytics hanya mengumpulkan alamat IP yang diberikan kepada Anda pada tanggal ketika Anda mengunjungi Layanan Situs Web, bukan nama Anda atau informasi pengidentifikasi lainnya. Informasi yang dikumpulkan melalui penggunaan Google Analytics tidak digabungkan dengan Informasi Pribadi Anda. Anda dapat mempelajari lebih lanjut tentang cara Google Analytics mengumpulkan dan memproses data serta pilihan penolakan di http://www.google.com/policies/privacy/partners/. Kami juga dapat menggunakan alat bantu analisis pihak ketiga lainnya untuk mengumpulkan informasi serupa tentang penggunaan Layanan online tertentu.

  • “Jangan Lacak.” Jika Anda telah mengaktifkan fitur tersebut, peramban web Anda dapat mengirimkan sinyal "jangan lacak" ke situs web kami dan layanan online lainnya yang digunakan peramban Anda untuk berkomunikasi. Saat ini, kami tidak mengambil tindakan apa pun untuk menanggapi sinyal ini.

  • Komputasi Seluler. Kami menyediakan situs web dan sumber daya online yang secara khusus dirancang agar kompatibel serta dapat digunakan pada perangkat komputasi bergerak. Versi seluler dari Layanan mungkin mewajibkan Anda untuk login dengan akun. Dalam kasus tersebut, informasi tentang penggunaan versi seluler dari situs web tersebut dapat dihubungkan dengan akun pengguna. Selain itu, WeWork memungkinkan Anda untuk mengunduh aplikasi, widget, atau alat lain yang dapat digunakan pada perangkat bergerak atau perangkat komputasi lainnya. Beberapa alat bantu tersebut dapat menyimpan informasi pada perangkat seluler atau perangkat lainnya. Alat-alat ini mengirimkan Informasi Pribadi kepada WeWork agar Anda dapat mengakses akun pengguna Anda dan agar WeWork dapat melacak penggunaan alat-alat ini. Beberapa alat bantu tersebut memungkinkan Anda untuk mengirimkan laporan dan informasi lain melalui email dari alat bantu tersebut.

INFORMASI ANONIM, AGREGAT, DAN LAINNYA

Kami juga mengumpulkan informasi tertentu tentang Anda yang bukan merupakan Informasi Pribadi. Ini dapat meliputi kekayaan intelektual atau informasi perusahaan lain yang Anda bagikan dengan kami atau melalui Layanan, sesuai dengan perjanjian yang berlaku antara Anda atau, jika berlaku, perusahaan Anda, termasuk, misalnya, merek dagang, logo, dan kekayaan intelektual lain milik Anda.

Selain itu, kami juga mengumpulkan dan/atau membuat informasi yang dianonimkan dan agregat dari penggunaan Anda atas Layanan. Kami menggunakan informasi yang dianonimkan dan agregat dalam berbagai cara, termasuk untuk mengukur minat Anda terhadap Layanan dan penggunaan porsi atau fitur Layanan oleh Anda. Informasi yang dianonimkan atau agregat bukan merupakan Informasi Pribadi.

3. PENGGUNAAN INFORMASI PRIBADI

Cara kami menggunakan Informasi Pribadi Anda bergantung pada hubungan Anda dengan kami. Secara umum, kami menggunakan Informasi Pribadi Anda untuk:

  • menyediakan produk dan Layanan kami kepada Anda, termasuk acara online dan offline, serta materi lain yang Anda minta;

  • melindungi dari penipuan, penyalahgunaan, atau kerugian dan menghadirkan Lingkungan yang Aman (“Lingkungan yang Aman” sebagaimana digunakan dalam Kebijakan ini berarti lingkungan fisik dan online);

  • menanggapi atau memenuhi permintaan layanan pelanggan;

  • menganalisis, lebih menyesuaikan, serta meningkatkan produk dan Layanan kami;

  • menghubungi Anda tentang Layanan, promosi, dan undian kami, menyesuaikan dan memberi Anda iklan yang relevan, meningkatkan keterlibatan Anda dengan kami, dan sebaliknya berkomunikasi dengan Anda melalui berbagai cara, yang mungkin termasuk melalui email, telepon, pos, atau dengan cara lain seperti yang dikomunikasikan kepada Anda dari waktu ke waktu; dan

  • mematuhi kewajiban hukum dan memberlakukan hak hukum kami, misalnya, antara lain, untuk melaksanakan hak kontraktual, mematuhi kewajiban pelaporan keuangan, perintah pengadilan, jaminan, atau panggilan pengadilan sesuai dengan hukum yang berlaku.

DASAR HUKUM UNTUK PEMROSESAN INFORMASI PRIBADI JIKA MERUPAKAN PENDUDUK INGGRIS DAN UE

Pemrosesan Informasi Pribadi Anda sebagaimana diuraikan di atas diperlukan untuk memenuhi kewajiban kontraktual kami kepada Anda atau perusahaan Anda, memenuhi kewajiban hukum kami, atau memenuhi kepentingan sah kami dalam menyediakan Layanan kami. Kepentingan sah kami mungkin termasuk memberi Anda dan yang lainnya dengan lingkungan yang aman, menganalisis, meningkatkan, dan lebih menyesuaikan produk dan Layanan kami, menjadi lebih efisien, memenuhi kontrak yang Anda miliki dengan kami, dan membantu mencegah penipuan.

Secara umum, kami juga mengandalkan kepentingan sah dalam memasarkan Layanan kami kepada Anda, pada situs web kami atau situs web pihak ketiga, dan dalam menyediakan promosi atau undian ini, jika diizinkan oleh hukum yang berlaku. Kami memberi Anda pilihan mengenai cara kami menggunakan Informasi Pribadi Anda, sesuai dengan hukum yang berlaku, dengan memungkinkan Anda menolak menerima seluruh komunikasi (kecuali jika bersifat transaksional yang semata-mata berkaitan dengan penyediaan Layanan kami kepada Anda serta tidak memiliki unsur pemasaran) dan, jika perlu, dengan tidak mengirimkan pesan tersebut kepada Anda tanpa persetujuan sebelumnya dari Anda. Apabila berlaku, kami juga dapat memproses Informasi Pribadi dengan persetujuan Anda. Ingatlah bahwa dalam keadaan tertentu, dan jika diizinkan oleh hukum yang berlaku, Anda mungkin berhak untuk menolak penggunaan Informasi Pribadi Anda oleh kami sebagaimana dijelaskan lebih lanjut dalam Pasal 5 Kebijakan ini.

Anda dapat membaca tentang cara kami menggunakan Informasi Pribadi Anda saat menyediakan Layanan menggunakan tautan di bawah ini.

WeWork dan Powered by We

All Access (Sebelumnya dikenal sebagai Global Access)

Headquarters by WeWork

WeLive dan Powered by WeLive

WeWork Labs

Welkio

Vendor

Kebijakan Privasi Vendor

4. PEMBAGIAN INFORMASI PRIBADI

Kami mengungkapkan Informasi Pribadi Anda secara terbatas bagi WeWork, komunitas kami, penyedia layanan dan pengiklan kami, serta pengguna akhir lain, untuk menyediakan Layanan kami dan meningkatkan cara kerja di komunitas kami dan jika diwajibkan oleh hukum yang berlaku. Apabila diwajibkan oleh hukum yang berlaku, kami hanya akan membagikan Informasi Pribadi Anda kepada pihak ketiga tertentu dengan persetujuan Anda. Kami akan mewajibkan semua pihak yang menerima Informasi Pribadi Anda untuk mengambil tindakan yang sesuai guna melindungi Informasi Pribadi Anda dan memproses Informasi Pribadi Anda hanya untuk tujuan yang dijelaskan: 

  • Di Antara WeWork. Kami dapat membagikan Informasi Pribadi Anda di antara bisnis dan entitas WeWork, tergantung pada lokasi Anda dan Layanan yang Anda gunakan. WeWork menggunakan informasi Anda sesuai dengan Kebijakan ini, dan kami membagikan informasi ini untuk tujuan administratif kami, termasuk kegiatan seperti manajemen TI, agar mereka dapat menyediakan layanan kepada Anda, atau mendukung serta melengkapi Layanan yang kami sediakan.

  • Komunitas Kami. Layanan kami meliputi komunitas anggota online dan offline, forum, jaringan, serta fitur lain yang dapat Anda gunakan untuk berbagi informasi dan terhubung dengan orang lain. Ini termasuk:

  • Layanan kami dapat membuat jaringan anggota, ruang obrolan, forum, dan/atau kelompok lain yang tersedia bagi pengguna. Ingatlah, siapa pun dapat membaca, mengumpulkan, atau menggunakan postingan Anda pada jaringan atau forum ataupun dalam ruang obrolan atau grup dan, kami tidak bertanggung jawab atas penggunaan tanpa izin oleh pihak ketiga terhadap informasi yang Anda ungkapkan secara publik dan online.

  • Kami membina komunitas dengan membuat profil untuk anggota atau mengizinkan anggota membuat profil mereka sendiri dalam jaringan atau forum anggota. Biasanya, profil tersebut memuat nama Anda, nama perusahaan Anda, dan informasi lain yang Anda berikan atau tambahkan ke profil Anda (konten, komentar, foto, dll.). Tergantung pada Layanan yang Anda gunakan, profil ini dapat dibuat secara otomatis dan dapat diakses oleh anggota lain forum atau jaringan tersebut. Informasi profil Jaringan Anggota dapat diakses semua anggota. Anda juga dapat membagikan profil Anda dengan khalayak lebih luas (mis. melalui media sosial).

  • Saat kami menerima informasi tentang Anda sehubungan dengan hubungan Anda dengan anggota atau klien kami—misalnya, jika Anda adalah karyawan anggota atau jika Anda mengunjungi salah satu klien kami—kami dapat membagikan informasi Anda dengan anggota atau klien yang berhubungan dengan Anda tersebut, misalnya, dengan memberi tahu anggota atau klien bahwa Anda telah tiba untuk berkunjung. Harap diperhatikan bahwa kami tidak bertanggung jawab atas praktik privasi anggota atau klien kami, ataupun penyedia layanan pihak ketiga mereka, termasuk praktik yang diintegrasikan dengan Layanan kami oleh mereka.

  • Kami juga dapat membagikan informasi tentang Anda dengan orang lain dalam komunitas guna memberi Anda fitur tertentu. Misalnya, jika Anda mendaftar untuk program mentoring, kami dapat membagikan informasi tentang Anda dengan calon mentor.

  • Anggota Utama. Informasi tentang pemanfaatan layanan kami oleh anggota individu dapat dibagikan dengan anggota utama atau organisasi yang membeli keanggotaan. Contoh anggota individu adalah karyawan perusahaan anggota atau mahasiswa universitas anggota.

  • Pemasok dan Vendor. Kami mengandalkan berbagai pihak ketiga untuk menjalankan berbagai layanan atas nama kami serta membantu kami mengembangkan dan meningkatkan bisnis kami. Kami mengambil langkah untuk memastikan ketika kami membagikan Informasi Pribadi dengan pihak ketiga ini, mereka hanya bertindak sesuai dengan instruksi kami dan atas nama kami, atau menggunakan Informasi Pribadi sebagaimana dijabarkan dalam Kebijakan ini.

Pemilik Lahan dan Manajemen Bangunan. Dalam beberapa kasus, kami dapat membagikan Informasi Pribadi Anda dengan pemilik lahan dan/atau manajemen bangunan di properti WeWork agar mereka dapat mengelola dan mengoperasikan bangunan secara efektif.

  • Penerima lisensi. Kami berbagi Informasi Pribadi Anda dengan penerima lisensi kami, untuk tujuan yang dijelaskan dalam Kebijakan Privasi Global ini, seperti menyediakan dan menyesuaikan produk dan layanan, memenuhi permintaan Anda, menyediakan pemasaran mereka sendiri, serta mematuhi kewajiban hukum dan kontraktual mereka. Misalnya, dengan berbagi Informasi Pribadi ini memungkinkan Anda untuk menggunakan produk dan layanan WeWork di negara tertentu. 

  • Permintaan Penelitian/Survei. Dari waktu ke waktu, kami akan membagikan Informasi Pribadi Anda untuk melakukan penelitian (online atau offline) melalui survei atas nama kami. Partisipasi dalam survei tersebut bersifat sukarela, dan kami akan menggunakan informasi yang dikumpulkan untuk tujuan penelitian dan pelaporan, serta membantu kami untuk meningkatkan kualitas Layanan kami. Kami menggunakan tanggapan survei untuk menentukan keefektifan Layanan kami, termasuk kualitas komunikasi kami serta kegiatan periklanan dan/atau promosi kami. Apabila Anda berpartisipasi dalam survei, tanggapan Anda akan digunakan bersama tanggapan peserta lain.

  • Mitra Periklanan Pihak Ketiga. Kami membagikan Informasi Pribadi terbatas kepada pihak ketiga yang menyediakan layanan periklanan online kami, sehingga mereka dapat menampilkan iklan kepada individu yang paling relevan. Kami membagikan informasi ini untuk memenuhi kepentingan sah kami dalam mengiklankan produk kami secara efektif.

  • Pihak Lain Saat Diwajibkan oleh Hukum serta Sebagaimana Diperlukan untuk Menyediakan dan Melindungi Layanan Kami. Dalam situasi tertentu, kami mungkin mengungkapkan Informasi Pribadi Anda kepada pihak lain:

  • untuk menyediakan Layanan yang diminta oleh Anda atau perusahaan Anda;

  • untuk mematuhi kewajiban hukum, termasuk dengan auditor, kuasa hukum, CPA, konsultan keuangan, atau konsultan lainnya;

  • untuk mematuhi hukum yang berlaku atau menanggapi proses hukum atau permintaan kerja sama dari badan pemerintah atau badan penegak hukum;

  • untuk mendeteksi, membatasi, dan mencegah penipuan, ataupun memverifikasi dan menegakkan kepatuhan terhadap kebijakan yang mengatur Layanan kami; atau

  • untuk melindungi hak, properti, dan keselamatan kami atau setiap perusahaan, mitra bisnis, anggota, atau karyawan WeWork; dan

  • jika diwajibkan oleh hukum yang berlaku.

Kami membagikan Informasi Pribadi dengan cara ini untuk mematuhi kewajiban hukum kami, atau untuk memenuhi kepentingan sah kami dalam melindungi bisnis kami, termasuk dari penipuan atau tuntutan hukum.

  • Pihak Lain Sehubungan dengan Transaksi Perusahaan. Kami mengungkapkan atau membagikan informasi Anda saat kami membeli, menjual, mendanai, mengalihkan, atau mengakuisisi seluruh atau sebagian bisnis atau aset, misalnya dalam merger, atau jika terjadi kebangkrutan, reorganisasi, atau likuidasi.

  • Mitra Pihak Ketiga Lainnya, Sehubungan dengan Perjanjian Keanggotaan Anda. Apabila diizinkan oleh ketentuan Perjanjian Keanggotaan Anda, dan jika diizinkan oleh hukum yang berlaku, kami dapat mengungkapkan atau berbagi informasi kontak Anda dengan mitra pihak ketiga tertentu yang mungkin menghubungi Anda untuk menawarkan layanan tambahan terkait Keanggotaan Anda. Anda dapat menolak komunikasi lebih lanjut dengan mitra pihak ketiga tersebut dengan menghubungi WeWork dan tidak berkewajiban untuk bertemu dengan mitra pihak ketiga atau membeli layanan tambahan.

  • Mitra Pihak Ketiga Lain, Dengan Persetujuan Anda. Kami dapat meminta persetujuan Anda untuk membagikan Informasi Pribadi tentang Anda kepada pihak ketiga tertentu agar mereka dapat menyediakan penawaran khusus, materi promosi, dan materi lain yang mungkin menarik minat Anda. Dengan persetujuan Anda, kami juga menggunakan serta memublikasikan nama, kemiripan dan karakteristik pribadi lain, serta informasi pribadi Anda untuk tujuan periklanan, promosi, serta tujuan komersial dan bisnis lainnya.

4.1 PIHAK KETIGA YANG MENYEDIAKAN KONTEN ATAU FUNGSI PADA LAYANAN KAMI

Kami bermitra dengan pihak ketiga tertentu untuk mengumpulkan, menganalisis, dan menggunakan sejumlah Informasi Pribadi yang dijelaskan dalam Kebijakan ini. Contohnya:

  • Pihak ketiga yang menyediakan fitur dan fungsi pada Layanan melalui plug-in. Sekalipun Anda tidak mengeklik atau berinteraksi dengan layanan jejaring sosial atau plug-in lain, layanan dan plug-in tersebut mengumpulkan informasi tentang Anda, seperti alamat IP dan laman yang Anda lihat.

  • Penyedia layanan periklanan membantu kami, dan pengiklan kami menyediakan iklan pada Layanan kami ataupun di tempat lain, termasuk iklan yang ditargetkan berdasarkan perilaku online Anda, dan perusahaan analisis membantu kami mengukur serta mengevaluasi penggunaan layanan kami.

  • Penyedia layanan konten lain menawarkan produk dan layanan pada Layanan kami dan menyelenggarakan kontes, undian, atau survei pada Layanan kami.

Kami, serta mitra pihak ketiga tertentu ini dapat menggunakan alat bantu pelacakan (mis. cookie, web beacon, dan teknologi Internet) untuk mengumpulkan informasi terkait kegiatan Anda (mis. alamat IP atau laman yang Anda kunjungi). Untuk informasi lebih lanjut tentang jenis alat bantu pelacakan ini, kunjungilah Kebijakan Cookie kami. Kami juga membagikan informasi yang dikumpulkan dengan mitra periklanan pihak ketiga. Mitra periklanan tersebut menggunakan informasi ini (dan informasi serupa yang dikumpulkan dari situs web lain) untuk menyajikan iklan tertarget pada masa mendatang kepada Anda ketika Anda mengunjungi situs web yang tidak terkait dengan WeWork dalam jaringan mereka. Praktik ini secara umum dikenal sebagai “periklanan berbasis minat” atau “periklanan perilaku online.”

Sebagian perusahaan ini berpartisipasi dalam program yang dikembangkan industri yang dirancang untuk menyediakan pilihan bagi konsumen untuk menerima periklanan tertarget. Kunjungilah situs web yang dioperasikan oleh Network Advertising Initiative, Aliansi Periklanan Digital, dan European Interactive Advertising Digital Alliance (EDAA) untuk mempelajari lebih lanjut. Pengguna warga negara Kanada juga dapat mengunjungi Digital Advertising Alliance of Canada. Informasi lebih lanjut dalam bahasa setempat tersedia di www.aboutads.info atau www.youronlinechoices.eu.

4.2 MEDIA SOSIAL

Kami secara aktif menggunakan media sosial (mis. Twitter, Facebook, dll.) serta membagikan informasi, gambar, dan video kepada publik melalui situs media sosial eksternal yang tidak terafiliasi. Kami menyarankan Anda untuk membaca kebijakan mereka. Ingatlah, situs media sosial bersifat publik, yang artinya, siapa pun dapat melihat postingan Anda, dan postingan tersebut bahkan dapat muncul dalam hasil mesin pencari.

Meskipun kami tidak akan menyunting komentar, kami dapat menghapus komentar dari laman sosial media kami jika hal tersebut, misalnya, tidak berhubungan dengan postingan, mengiklankan produk atau layanan komersial, menggunakan bahasa yang tidak pantas, mengancam, atau melecehkan, atau postingan tersebut merupakan serangan terhadap pribadi atau ujaran kebencian yang ditujukan untuk menghina suku, ras, usia, atau kelompok agama apa pun (ataupun kelompok lain yang dilindungi secara hukum), atau mendukung kegiatan ilegal atau melanggar undang-undang hak cipta.

5. HAK DALAM INFORMASI ANDA: AKSES, PEMBETULAN, PENGHAPUSAN, DAN PEMBATASAN

Kami menghormati hak atas data Anda. Sesuai dengan hukum yang berlaku, Anda mungkin berhak untuk:

  1. meminta konfirmasi jika kami menyimpan, menggunakan, atau membagikan Informasi Pribadi Anda dan mengetahui pihak ketiga yang menerima Informasi Pribadi Anda;

  2. mendapatkan akses ke atau salinan Informasi Pribadi Anda; 

  3. menerima salinan elektronik Informasi Pribadi yang telah Anda berikan kepada kami, atau meminta kami untuk mengirimkan informasi tersebut kepada perusahaan lain (“hak portabilitas data”); 

  4. membatasi penggunaan Informasi Pribadi Anda oleh kami atau, seperti yang dijelaskan di atas, mengajukan keberatan terhadap penggunaan atau membatasi pembagian Informasi Pribadi Anda; 

  5. mengupayakan perbaikan terhadap Informasi Pribadi yang tidak akurat, parsial, tidak benar, atau tidak lengkap; Dalam beberapa kasus, kami dapat menyediakan alat bantu layanan mandiri yang memungkinkan Anda untuk memperbarui Informasi Pribadi Anda; 

  6. meminta penghapusan, penganoniman, atau pemblokiran Informasi Pribadi Anda yang disimpan oleh WeWork, sesuai dengan pengecualian tertentu yang ditetapkan oleh hukum, saat pemrosesan didasarkan pada persetujuan Anda atau saat pemrosesan tidak diperlukan, berlebihan, atau tidak sesuai; 

  7. menarik persetujuan Anda untuk memproses Informasi Pribadi Anda. Jika Anda menahan diri untuk memberikan Informasi Pribadi atau membatalkan persetujuan Anda untuk memproses, beberapa fitur Layanan kami mungkin tidak tersedia; 

  8. mengajukan keberatan atas keputusan otomatis yang dibuat WeWork dan meminta peninjauan keputusan yang diambil secara eksklusif berdasarkan pemrosesan otomatis jika hal tersebut dapat memengaruhi hak subjek data; atau 

  9. membatalkan akun online Anda jika akun telah dibuat. 

Jika Anda ingin menggunakan salah satu dari hak ini, hubungilah kami di privacy@wework.com atau di salah satu alamat fisik yang tercantum dalam daftar entitas global di bagian atas Kebijakan ini.

Kami akan memproses semua permintaan tersebut sesuai dengan undang-undang setempat. Untuk melindungi privasi Anda, WeWork akan mengambil langkah yang diperlukan untuk memverifikasi identitas Anda sebelum memberikan akses atau melakukan perubahan terhadap Informasi Pribadi Anda. Pasal Hak Privasi California di bawah ini menyediakan informasi tambahan bagi penduduk California.

6. MENOLAK dan MENARIK PERSETUJUAN

Anda berhak untuk menolak atau menarik persetujuan Anda terkait penggunaan dan pengungkapan tertentu atas Informasi Pribadi Anda

6.1 INFORMASI PRIBADI SENSITIF

Apabila Anda telah memberikan persetujuan kepada WeWork untuk menggunakan Informasi Pribadi yang “sensitif” (mis. Informasi Pribadi terkait kesehatan, keyakinan agama atau filosofis, atau informasi biometrik Anda yang digunakan untuk mengidentifikasi Anda secara unik) (“Informasi Pribadi Sensitif”), Anda dapat menarik persetujuan tersebut, sesuai dengan hukum yang berlaku.

Sebelum mengungkapkan Informasi Pribadi Sensitif kepada pihak ketiga atau memproses Informasi Pribadi Sensitif untuk tujuan selain dari tujuan awal atau tujuan yang selanjutnya diizinkan oleh subjek data, WeWork akan berupaya memperoleh persetujuan tegas dari Anda (berpartisipasi). Apabila persetujuan Anda untuk memproses Informasi Pribadi diwajibkan oleh hukum atau kontrak, WeWork akan mematuhi hukum atau kontrak tersebut.

6.2 KOMUNIKASI EMAIL DAN TELEPON

  • Menolak Komunikasi Pemasaran. Kami akan menyediakan cara untuk berhenti berlangganan dalam komunikasi email kami yang berkaitan dengan pemasaran. Perlu diingat bahwa kami akan terus mengirimkan email terkait transaksi sehubungan dengan produk dan layanan yang Anda minta setelah berhenti berlangganan. Kami juga mungkin perlu mengirimkan komunikasi tertentu terkait operasi dan penyelenggaraan Layanan, dan Anda tidak dapat menolak komunikasi tersebut, mis. komunikasi tentang pembaruan terhadap Syarat Penggunaan atau Kebijakan ini. Jika Anda tidak lagi ingin dihubungi oleh kami, Anda harus menghentikan hubungan Anda dengan WeWork dan Anda tidak lagi dapat menggunakan Layanan kami.

  • Kerja Sama. Kami tidak menjual Informasi Pribadi Anda kepada pihak ketiga untuk tujuan pemasaran langsung mereka. Kami dapat bermitra dengan organisasi lain untuk menyelenggarakan acara atau program. Informasi Pribadi dan informasi lain yang Anda sediakan untuk mendaftar atau berpartisipasi dalam acara atau program tersebut akan tersedia bagi organisasi tersebut, serta Anda dapat menerima email atau komunikasi lain dari organisasi tersebut setelah acara diselenggarakan. Bacalah kebijakan privasi organisasi tersebut untuk memperoleh informasi tentang cara untuk menolak komunikasi dari organisasi tersebut.

  • Pesan Teks. Kami dapat mengirimkan pesan teks SMS terkait Layanan atau transaksi kami. Anda dapat menolak pesan ini sewaktu-waktu dengan membalas STOP.

7. KELUHAN DAN OTORITAS PENGAWAS

Jika Anda ingin mengajukan keluhan atau memiliki pertanyaan tentang cara kami menggunakan atau menyimpan Informasi Pribadi Anda, Anda dapat menghubungi WeWork di privacy@wework.com. 

Jika Anda bertempat tinggal di India, Anda dapat mengirimkan keluhan apa pun kepada Pejabat Pengaduan di: privacy@wework.com 

Untuk pengunjung Layanan kami, Anda mungkin berhak untuk mengajukan keluhan kepada otoritas pengawas terkait di yurisdiksi Anda, jika Anda meyakini pemrosesan Informasi Pribadi Anda oleh kami telah melanggar hukum yang berlaku. Lihatlah daftar entitas global kami. 

8. PENGALIHAN INTERNASIONAL

WeWork berkantor pusat di Amerika Serikat. Informasi Anda akan dikumpulkan di negara Anda dan selanjutnya dialihkan ke atau disimpan di negara lain, termasuk negara yang mungkin memiliki tingkat perlindungan privasi yang lebih longgar dibandingkan dengan yurisdiksi Anda. Sesuai dengan hukum yang berlaku, kami menerapkan berbagai langkah, seperti klausul standar kontrak, untuk memastikan bahwa setiap Informasi Pribadi yang dialihkan tetap terlindungi dan aman. Anda dapat memperoleh informasi lebih lanjut mengenai langkah tersebut dengan menghubungi kami melalui perincian kontak yang tercantum di bagian atas Kebijakan ini dan di bawah pada Pasal 12.5

9. PENYIMPANAN

Kami menyimpan informasi pribadi yang kami terima selama Anda menggunakan Layanan kami atau sebagaimana diperlukan untuk memenuhi tujuan pengumpulannya, menyediakan Layanan kami, menyelesaikan sengketa, menetapkan pembelaan hukum, melakukan audit, memenuhi tujuan bisnis yang sah, memberlakukan perjanjian kami, dan mematuhi undang-undang yang berlaku.

Saat menentukan durasi penyimpanan ini setelah tujuan pemrosesan Data Pribadi terpenuhi, kami mempertimbangkan waktu yang diperlukan bagi Informasi Pribadi untuk:

  • Terus mengembangkan, menyesuaikan, memutakhirkan, dan meningkatkan Layanan kami;

  • Mempertahankan catatan bisnis untuk tujuan analisis dan/atau audit;

  • Mematuhi persyaratan penyimpanan catatan berdasarkan hukum;

  • Membela diri atau mengajukan tuntutan hukum yang berlaku sekarang atau di masa mendatang; atau

  • Menangani keluhan terkait Layanan.

10. KEAMANAN INFORMASI

Keamanan seluruh Informasi Pribadi yang disediakan bagi WeWork sangat penting bagi kami. WeWork menerapkan langkah teknis atau organisasional yang wajar untuk melindungi Informasi Pribadi Anda, termasuk dari pemrosesan tanpa izin atau tidak sah, serta kehilangan, pemusnahan, atau kerusakan yang tidak disengaja. 

Dengan menggunakan Layanan kami atau memberikan Informasi Pribadi kepada kami, Anda setuju bahwa kami dapat berkomunikasi dengan Anda secara elektronik mengenai masalah keamanan, privasi, dan administrasi terkait penggunaan Layanan kami oleh Anda. Jika kami mengetahui adanya pelanggaran sistem keamanan, kami dapat mencoba memberi tahu Anda secara elektronik dengan memposting pemberitahuan pada Layanan kami, melalui surat, atau dengan mengirimkan email kepada Anda.

11. HAK DAN INFORMASI PENTING LAINNYA

11.1 CCTV

Bangunan dan fasilitas WeWork telah dipasang CCTV untuk memenuhi kepentingan bisnis sah kami dalam melindungi keselamatan karyawan, anggota, dan tamu WeWork serta properti mereka. Rekaman ini dapat diakses oleh WeWork. WeWork juga menyediakan hasil CCTV kepada anggota dan pihak ketiga lain yang diizinkan oleh WeWork. Rekaman ini dapat dibagikan kepada otoritas yang berwenang sesuai dengan undang-undang yang berlaku, jika diwajibkan. Rekaman umumnya disimpan selama periode terbatas, namun mungkin disimpan lebih lama jika WeWork atau anggota terkait menetapkan bahwa hal tersebut sesuai untuk dilakukan, misalnya sehubungan dengan penyelidikan insiden, atau saat otoritas yang berwenang meminta kami untuk menyimpannya.

Praktik CCTV WeWork didasarkan pada penilaian kepentingan perlindungan data dari subjek data yang terdampak terhadap kepentingan sah kami. Ini mungkin memerlukan pertimbangan, sebagai contoh, atas kemungkinan dan dampak perilaku melanggar hukum dan tanpa izin terhadap komunitas kami serta harapan privasi di fasilitas atau ruang tertentu yang mungkin dalam pengawasan CCTV. Rekaman umumnya disimpan selama periode tertentu sesuai dengan Pasal 9 Kebijakan Privasi Global ini.

11.2 PENGUMPULAN INFORMASI DARI ANAK-ANAK

Secara umum, Layanan kami tidak ditujukan bagi anak-anak, dan kami tidak secara sengaja mengumpulkan Informasi Pribadi dari anak-anak kecuali sebagaimana diizinkan berdasarkan hukum yang berlaku. Jika kami mengetahui terdapat anak yang menyediakan Informasi Pribadi kepada kami, kami akan menghapus informasi tersebut dari file kami atau mendapatkan persetujuan orang tua sesuai dengan hukum yang berlaku.

11.3 PIHAK KETIGA

Kebijakan Privasi ini tidak menangani privasi, data, layanan, atau praktik lainnya dari entitas apa pun selain menanggai privasi, data, layanan atau praktik lain dari           entitas mana pun selain dari     WeWork, termasuk      pemilik lahan, manajer bangunan, penerima lisensi dan perantara                         . 

Kami menampilkan iklan dan konten lain dari pihak ketiga atau mitra yang terhubung dengan situs web pihak ketiga yang tidak dioperasikan atau dimiliki oleh kami. Kami menyediakan tautan ke situs pihak ketiga tersebut demi kenyamanan Anda. Ini tidak dimaksudkan sebagai dukungan atau rujukan ke layanan yang terhubung tersebut. Layanan yang terhubung tersebut tunduk pada ketentuan privasi, pernyataan, serta pemberitahuan yang terpisah dan independen. Selain itu, pihak ketiga dapat menjual barang atau menawarkan layanan di fasilitas kami atau gabungan dengan Layanan kami. Kami tidak bertanggung jawab atas layanan pihak ketiga atau praktik privasi mereka.

Kami tidak dapat mengendalikan atau bertanggung jawab atas praktik privasi dan konten pihak ketiga. Bacalah kebijakan privasi mereka untuk mengetahui cara mereka mengumpulkan dan memproses Informasi Pribadi Anda sebelum menyerahkan Informasi Pribadi apa pun. Pengumpulan, penggunaan, dan pengungkapan Informasi Pribadi Anda akan tunduk pada kebijakan privasi pihak ketiga, bukan Kebijakan ini. Kami tidak bertanggung jawab atas kebijakan dan prosedur pengumpulan data, privasi, dan pembagian informasi, atau konten situs web pihak ketiga tersebut     .

11.4 PERUBAHAN KEBIJAKAN INI PADA MASA MENDATANG

Setiap informasi yang dikumpulkan melalui Layanan diatur oleh Kebijakan yang berlaku pada saat informasi tersebut dikumpulkan. Kami berhak untuk mengubah, memodifikasi, menambahkan, atau menghapus sebagian Kebijakan ini sewaktu-waktu dan berdasarkan pertimbangan kami sendiri.

Jika kami membuat perubahan penting terhadap Kebijakan ini, kami akan memberitahukan perubahan tersebut kepada Anda dengan mempostingnya pada Layanan atau dengan mengirimkan email atau pemberitahuan lain, sebagaimana diwajibkan oleh hukum yang berlaku, dan kami akan memperbarui tanggal “Terakhir Diperbarui” untuk menunjukkan waktu perubahan tersebut mulai berlaku.

Kami menyarankan agar Anda meninjau Kebijakan ini secara berkala untuk tetap memahami cara kami menggunakan dan melindungi informasi Anda, serta mengetahui perubahan kebijakan apa pun. Hubungan berkelanjutan antara Anda dengan kami setelah unggahan atau pemberitahuan perubahan Kebijakan tersebut merupakan persetujuan Anda untuk terikat oleh perubahan tersebut. Setiap perubahan terhadap Kebijakan ini akan segera berlaku setelah diumumkan atau disediakan oleh WeWork.

11.5 PERTANYAAN ATAU KOMENTAR

Jika Anda memiliki pertanyaan atau komentar tentang Kebijakan ini, hubungilah kami di privacy@wework.com. 

Jika Anda ingin menghubungi kami secara tertulis, lihatlah daftar entitas global kami di bagian atas Kebijakan ini untuk mendapatkan informasi kontak pengendali data untuk yurisdiksi Anda. 

Jika Anda bertempat tinggal di Singapura dan memiliki pertanyaan, hubungilah Pejabat Perlindungan Data kami di DPO.Singapore@wework.com.

Jika Anda bertempat tinggal di India, Anda dapat mengirimkan segala pertanyaan kepada Pejabat Pengaduan di: privacy@wework.com. 

Jika Anda berlokasi di yurisdiksi yang undang-undangnya mewajibkan WeWork untuk memiliki Pejabat Perlindungan Data, kirimkanlah pertanyaan Anda ke privacy@wework.com.

WeWork akan menangani kekhawatiran Anda dan berupaya untuk menyelesaikan masalah privasi sesegera mungkin.

Informasi Sensitif. Karena komunikasi email tidak selalu aman, jangan menyertakan informasi kartu kredit atau Informasi Pribadi Sensitif lain (mis. ras atau asal suku, agama, kesehatan, atau sejenisnya) dalam email yang Anda kirimkan kepada kami.

Perusahaan
  • Lokasi Global
  • Misi
  • Inklusi & Keragaman
  • Karier
  • Investor
  • Ruang Berita
  • Blog
Kemitraan
  • Perantara
  • Brokers
  • Pemilik Bangunan
  • Rujuk Teman
  • Perencana Acara
  • Brand Partnerships
Dukungan
  • Hubungi Kami
  • Member Login
  • FAQ
  • Tanggap COVID
  • English
  • English (United Kingdom)
  • English (South Africa)
  • العَرَبِيَّة‎
  • Bahasa Indonesia
  • Bahasa Melayu
  • Català
  • Čeština
  • Deutsch
  • Español (España)
  • Español (Latinoamérica)
  • Français
  • Français (Canada)
  • עברית
  • Italiano
  • Nederlands
  • Norsk
  • Polski
  • Português (Brasil)
  • Português (Portugal)
  • Pусский
  • Svenska
  • 日本語
  • 한국어
  • ไทย
  • Tiếng Việt
  • 中文 (简体)
  • 中文 (繁體)
Semua lokasi
    Kota
    Ruangan kantor
    Ruang kerja bersama
    Perumahan Komersial
    Ruang rapat

Amerika Serikat

Atlanta

Austin

Bethesda

Boston

Boulder

Charlotte

Chicago

College Park, MD

Columbus

Dallas - Fort Worth

Denver

Detroit

Houston

Kota Kansas

Las Vegas

Los Angeles

Miami

Minneapolis

Nashville

Kota New York

Orange County

Philadelphia

Phoenix

Portland

Raleigh-Durham

Wilayah Teluk San Francisco

Sacramento

Salt Lake City

San Diego

Seattle

Tampa

Washington, D.C.

Argentina

Buenos Aires

Australia

Brisbane

Melbourne

Perth

Sydney

Belgia

Brussel

Brasil

Belo Horizonte

Porto Alegre

Rio de Janeiro

São Paulo

Kanada

Calgary

Montreal

Toronto

Vancouver

Chili

Santiago de Chile

Kolombia

Barranquilla

Bogotá

Medellín

Kosta Rika

San José

Republik Ceko

Praha

Prancis

Paris

Jerman

Berlin

Koln

Frankfurt

Hamburg

Munich

Tiongkok Raya

Beijing

Chengdu

Guangzhou

Hangzhou

Hong Kong

Nanjing

Shanghai

Shenzhen

Suzhou

Taipei

Wuhan

Xi'An

India

Bengaluru

Gurugram

Hyderabad

Mumbai

NCR Delhi

Pune

Indonesia

Jakarta

Irlandia

Dublin

Israel

Bersyeba

Haifa

Herzliya

Yerusalem

Tel Aviv

Italia

Milan

Jepang

Fukuoka

Kobe

Nagoya

Osaka

Sendai

Tokyo

Yokohama

Malaysia

Kuala Lumpur

Meksiko

Guadalajara

Mexico City

Monterrey

Belanda

Amsterdam

Norwegia

Oslo

Peru

Lima

Filipina

Manila

Polandia

Warsawa

Portugal

Lisbon

Rusia

Moskow

Singapura

Singapura

Afrika Selatan

Cape Town

Johannesburg

Korea Selatan

Busan

Seoul

Spanyol

Barcelona

Madrid

Swedia

Stockholm

Thailand

Bangkok

Uni Emirat Arab

Abu Dhabi

Dubai

Inggris

Birmingham

Cambridge

Edinburgh

London

Manchester

Vietnam

Kota Ho Chi Minh

Amerika Serikat

Ruangan kantor - Atlanta

Ruangan kantor - Austin

Ruangan kantor - Bethesda

Ruangan kantor - Boston

Ruangan kantor - Boulder

Ruangan kantor - Charlotte

Ruangan kantor - Chicago

Ruangan kantor - College Park, MD

Ruangan kantor - Columbus

Ruangan kantor - Dallas - Fort Worth

Ruangan kantor - Denver

Ruangan kantor - Detroit

Ruangan kantor - Houston

Ruangan kantor - Kota Kansas

Ruangan kantor - Las Vegas

Ruangan kantor - Los Angeles

Ruangan kantor - Miami

Ruangan kantor - Minneapolis

Ruangan kantor - Nashville

Ruangan kantor - Kota New York

Ruangan kantor - Orange County

Ruangan kantor - Philadelphia

Ruangan kantor - Phoenix

Ruangan kantor - Portland

Ruangan kantor - Raleigh-Durham

Ruangan kantor - Wilayah Teluk San Francisco

Ruangan kantor - Sacramento

Ruangan kantor - Salt Lake City

Ruangan kantor - San Diego

Ruangan kantor - Seattle

Ruangan kantor - Tampa

Ruangan kantor - Washington, D.C.

Argentina

Ruangan kantor - Buenos Aires

Australia

Ruangan kantor - Brisbane

Ruangan kantor - Melbourne

Ruangan kantor - Perth

Ruangan kantor - Sydney

Belgia

Ruangan kantor - Brussel

Brasil

Ruangan kantor - Belo Horizonte

Ruangan kantor - Porto Alegre

Ruangan kantor - Rio de Janeiro

Ruangan kantor - São Paulo

Kanada

Ruangan kantor - Calgary

Ruangan kantor - Montreal

Ruangan kantor - Toronto

Ruangan kantor - Vancouver

Chili

Ruangan kantor - Santiago de Chile

Kolombia

Ruangan kantor - Barranquilla

Ruangan kantor - Bogotá

Ruangan kantor - Medellín

Kosta Rika

Ruangan kantor - San José

Republik Ceko

Ruangan kantor - Praha

Prancis

Ruangan kantor - Paris

Jerman

Ruangan kantor - Berlin

Ruangan kantor - Koln

Ruangan kantor - Frankfurt

Ruangan kantor - Hamburg

Ruangan kantor - Munich

Tiongkok Raya

Ruangan kantor - Beijing

Ruangan kantor - Chengdu

Ruangan kantor - Guangzhou

Ruangan kantor - Hangzhou

Ruangan kantor - Hong Kong

Ruangan kantor - Nanjing

Ruangan kantor - Shanghai

Ruangan kantor - Shenzhen

Ruangan kantor - Suzhou

Ruangan kantor - Taipei

Ruangan kantor - Wuhan

Ruangan kantor - Xi'An

India

Ruangan kantor - Bengaluru

Ruangan kantor - Gurugram

Ruangan kantor - Hyderabad

Ruangan kantor - Mumbai

Ruangan kantor - NCR Delhi

Ruangan kantor - Pune

Indonesia

Ruangan kantor - Jakarta

Irlandia

Ruangan kantor - Dublin

Israel

Ruangan kantor - Bersyeba

Ruangan kantor - Haifa

Ruangan kantor - Herzliya

Ruangan kantor - Yerusalem

Ruangan kantor - Tel Aviv

Italia

Ruangan kantor - Milan

Jepang

Ruangan kantor - Fukuoka

Ruangan kantor - Kobe

Ruangan kantor - Nagoya

Ruangan kantor - Osaka

Ruangan kantor - Sendai

Ruangan kantor - Tokyo

Ruangan kantor - Yokohama

Malaysia

Ruangan kantor - Kuala Lumpur

Meksiko

Ruangan kantor - Guadalajara

Ruangan kantor - Mexico City

Ruangan kantor - Monterrey

Belanda

Ruangan kantor - Amsterdam

Norwegia

Ruangan kantor - Oslo

Peru

Ruangan kantor - Lima

Filipina

Ruangan kantor - Manila

Polandia

Ruangan kantor - Warsawa

Portugal

Ruangan kantor - Lisbon

Rusia

Ruangan kantor - Moskow

Singapura

Ruangan kantor - Singapura

Afrika Selatan

Ruangan kantor - Cape Town

Ruangan kantor - Johannesburg

Korea Selatan

Ruangan kantor - Busan

Ruangan kantor - Seoul

Spanyol

Ruangan kantor - Barcelona

Ruangan kantor - Madrid

Swedia

Ruangan kantor - Stockholm

Thailand

Ruangan kantor - Bangkok

Uni Emirat Arab

Ruangan kantor - Abu Dhabi

Ruangan kantor - Dubai

Inggris

Ruangan kantor - Birmingham

Ruangan kantor - Cambridge

Ruangan kantor - Edinburgh

Ruangan kantor - London

Ruangan kantor - Manchester

Vietnam

Ruangan kantor - Kota Ho Chi Minh

Amerika Serikat

Ruang kerja bersama - Atlanta

Ruang kerja bersama - Austin

Ruang kerja bersama - Bethesda

Ruang kerja bersama - Boston

Ruang kerja bersama - Boulder

Ruang kerja bersama - Charlotte

Ruang kerja bersama - Chicago

Ruang kerja bersama - College Park, MD

Ruang kerja bersama - Columbus

Ruang kerja bersama - Dallas - Fort Worth

Ruang kerja bersama - Denver

Ruang kerja bersama - Detroit

Ruang kerja bersama - Houston

Ruang kerja bersama - Kota Kansas

Ruang kerja bersama - Las Vegas

Ruang kerja bersama - Los Angeles

Ruang kerja bersama - Miami

Ruang kerja bersama - Minneapolis

Ruang kerja bersama - Nashville

Ruang kerja bersama - Kota New York

Ruang kerja bersama - Orange County

Ruang kerja bersama - Philadelphia

Ruang kerja bersama - Phoenix

Ruang kerja bersama - Portland

Ruang kerja bersama - Raleigh-Durham

Ruang kerja bersama - Wilayah Teluk San Francisco

Ruang kerja bersama - Sacramento

Ruang kerja bersama - Salt Lake City

Ruang kerja bersama - San Diego

Ruang kerja bersama - Seattle

Ruang kerja bersama - Tampa

Ruang kerja bersama - Washington, D.C.

Argentina

Ruang kerja bersama - Buenos Aires

Australia

Ruang kerja bersama - Brisbane

Ruang kerja bersama - Melbourne

Ruang kerja bersama - Perth

Ruang kerja bersama - Sydney

Belgia

Ruang kerja bersama - Brussel

Brasil

Ruang kerja bersama - Belo Horizonte

Ruang kerja bersama - Porto Alegre

Ruang kerja bersama - Rio de Janeiro

Ruang kerja bersama - São Paulo

Kanada

Ruang kerja bersama - Calgary

Ruang kerja bersama - Montreal

Ruang kerja bersama - Toronto

Ruang kerja bersama - Vancouver

Chili

Ruang kerja bersama - Santiago de Chile

Kolombia

Ruang kerja bersama - Barranquilla

Ruang kerja bersama - Bogotá

Ruang kerja bersama - Medellín

Kosta Rika

Ruang kerja bersama - San José

Republik Ceko

Ruang kerja bersama - Praha

Prancis

Ruang kerja bersama - Paris

Jerman

Ruang kerja bersama - Berlin

Ruang kerja bersama - Koln

Ruang kerja bersama - Frankfurt

Ruang kerja bersama - Hamburg

Ruang kerja bersama - Munich

Tiongkok Raya

Ruang kerja bersama - Beijing

Ruang kerja bersama - Chengdu

Ruang kerja bersama - Guangzhou

Ruang kerja bersama - Hangzhou

Ruang kerja bersama - Hong Kong

Ruang kerja bersama - Nanjing

Ruang kerja bersama - Shanghai

Ruang kerja bersama - Shenzhen

Ruang kerja bersama - Suzhou

Ruang kerja bersama - Taipei

Ruang kerja bersama - Wuhan

Ruang kerja bersama - Xi'An

India

Ruang kerja bersama - Bengaluru

Ruang kerja bersama - Gurugram

Ruang kerja bersama - Hyderabad

Ruang kerja bersama - Mumbai

Ruang kerja bersama - NCR Delhi

Ruang kerja bersama - Pune

Indonesia

Ruang kerja bersama - Jakarta

Irlandia

Ruang kerja bersama - Dublin

Israel

Ruang kerja bersama - Bersyeba

Ruang kerja bersama - Haifa

Ruang kerja bersama - Herzliya

Ruang kerja bersama - Yerusalem

Ruang kerja bersama - Tel Aviv

Italia

Ruang kerja bersama - Milan

Jepang

Ruang kerja bersama - Fukuoka

Ruang kerja bersama - Kobe

Ruang kerja bersama - Nagoya

Ruang kerja bersama - Osaka

Ruang kerja bersama - Sendai

Ruang kerja bersama - Tokyo

Ruang kerja bersama - Yokohama

Malaysia

Ruang kerja bersama - Kuala Lumpur

Meksiko

Ruang kerja bersama - Guadalajara

Ruang kerja bersama - Mexico City

Ruang kerja bersama - Monterrey

Belanda

Ruang kerja bersama - Amsterdam

Norwegia

Ruang kerja bersama - Oslo

Peru

Ruang kerja bersama - Lima

Filipina

Ruang kerja bersama - Manila

Polandia

Ruang kerja bersama - Warsawa

Portugal

Ruang kerja bersama - Lisbon

Rusia

Ruang kerja bersama - Moskow

Singapura

Ruang kerja bersama - Singapura

Afrika Selatan

Ruang kerja bersama - Cape Town

Ruang kerja bersama - Johannesburg

Korea Selatan

Ruang kerja bersama - Busan

Ruang kerja bersama - Seoul

Spanyol

Ruang kerja bersama - Barcelona

Ruang kerja bersama - Madrid

Swedia

Ruang kerja bersama - Stockholm

Thailand

Ruang kerja bersama - Bangkok

Uni Emirat Arab

Ruang kerja bersama - Abu Dhabi

Ruang kerja bersama - Dubai

Inggris

Ruang kerja bersama - Birmingham

Ruang kerja bersama - Cambridge

Ruang kerja bersama - Edinburgh

Ruang kerja bersama - London

Ruang kerja bersama - Manchester

Vietnam

Ruang kerja bersama - Kota Ho Chi Minh

Amerika Serikat

Perumahan Komersial - Atlanta

Perumahan Komersial - Austin

Perumahan Komersial - Bethesda

Perumahan Komersial - Boston

Perumahan Komersial - Boulder

Perumahan Komersial - Charlotte

Perumahan Komersial - Chicago

Perumahan Komersial - College Park, MD

Perumahan Komersial - Columbus

Perumahan Komersial - Dallas - Fort Worth

Perumahan Komersial - Denver

Perumahan Komersial - Detroit

Perumahan Komersial - Houston

Perumahan Komersial - Kota Kansas

Perumahan Komersial - Las Vegas

Perumahan Komersial - Los Angeles

Perumahan Komersial - Miami

Perumahan Komersial - Minneapolis

Perumahan Komersial - Nashville

Perumahan Komersial - Kota New York

Perumahan Komersial - Orange County

Perumahan Komersial - Philadelphia

Perumahan Komersial - Phoenix

Perumahan Komersial - Portland

Perumahan Komersial - Raleigh-Durham

Perumahan Komersial - Wilayah Teluk San Francisco

Perumahan Komersial - Sacramento

Perumahan Komersial - Salt Lake City

Perumahan Komersial - San Diego

Perumahan Komersial - Seattle

Perumahan Komersial - Tampa

Perumahan Komersial - Washington, D.C.

Argentina

Perumahan Komersial - Buenos Aires

Australia

Perumahan Komersial - Brisbane

Perumahan Komersial - Melbourne

Perumahan Komersial - Perth

Perumahan Komersial - Sydney

Belgia

Perumahan Komersial - Brussel

Brasil

Perumahan Komersial - Belo Horizonte

Perumahan Komersial - Porto Alegre

Perumahan Komersial - Rio de Janeiro

Perumahan Komersial - São Paulo

Kanada

Perumahan Komersial - Calgary

Perumahan Komersial - Montreal

Perumahan Komersial - Toronto

Perumahan Komersial - Vancouver

Chili

Perumahan Komersial - Santiago de Chile

Kolombia

Perumahan Komersial - Barranquilla

Perumahan Komersial - Bogotá

Perumahan Komersial - Medellín

Kosta Rika

Perumahan Komersial - San José

Republik Ceko

Perumahan Komersial - Praha

Prancis

Perumahan Komersial - Paris

Jerman

Perumahan Komersial - Berlin

Perumahan Komersial - Koln

Perumahan Komersial - Frankfurt

Perumahan Komersial - Hamburg

Perumahan Komersial - Munich

Tiongkok Raya

Perumahan Komersial - Beijing

Perumahan Komersial - Chengdu

Perumahan Komersial - Guangzhou

Perumahan Komersial - Hangzhou

Perumahan Komersial - Hong Kong

Perumahan Komersial - Nanjing

Perumahan Komersial - Shanghai

Perumahan Komersial - Shenzhen

Perumahan Komersial - Suzhou

Perumahan Komersial - Taipei

Perumahan Komersial - Wuhan

Perumahan Komersial - Xi'An

India

Perumahan Komersial - Bengaluru

Perumahan Komersial - Gurugram

Perumahan Komersial - Hyderabad

Perumahan Komersial - Mumbai

Perumahan Komersial - NCR Delhi

Perumahan Komersial - Pune

Indonesia

Perumahan Komersial - Jakarta

Irlandia

Perumahan Komersial - Dublin

Israel

Perumahan Komersial - Bersyeba

Perumahan Komersial - Haifa

Perumahan Komersial - Herzliya

Perumahan Komersial - Yerusalem

Perumahan Komersial - Tel Aviv

Italia

Perumahan Komersial - Milan

Jepang

Perumahan Komersial - Fukuoka

Perumahan Komersial - Kobe

Perumahan Komersial - Nagoya

Perumahan Komersial - Osaka

Perumahan Komersial - Sendai

Perumahan Komersial - Tokyo

Perumahan Komersial - Yokohama

Malaysia

Perumahan Komersial - Kuala Lumpur

Meksiko

Perumahan Komersial - Guadalajara

Perumahan Komersial - Mexico City

Perumahan Komersial - Monterrey

Belanda

Perumahan Komersial - Amsterdam

Norwegia

Perumahan Komersial - Oslo

Peru

Perumahan Komersial - Lima

Filipina

Perumahan Komersial - Manila

Polandia

Perumahan Komersial - Warsawa

Portugal

Perumahan Komersial - Lisbon

Rusia

Perumahan Komersial - Moskow

Singapura

Perumahan Komersial - Singapura

Afrika Selatan

Perumahan Komersial - Cape Town

Perumahan Komersial - Johannesburg

Korea Selatan

Perumahan Komersial - Busan

Perumahan Komersial - Seoul

Spanyol

Perumahan Komersial - Barcelona

Perumahan Komersial - Madrid

Swedia

Perumahan Komersial - Stockholm

Thailand

Perumahan Komersial - Bangkok

Uni Emirat Arab

Perumahan Komersial - Abu Dhabi

Perumahan Komersial - Dubai

Inggris

Perumahan Komersial - Birmingham

Perumahan Komersial - Cambridge

Perumahan Komersial - Edinburgh

Perumahan Komersial - London

Perumahan Komersial - Manchester

Vietnam

Perumahan Komersial - Kota Ho Chi Minh

Amerika Serikat

Ruang rapat - Atlanta

Ruang rapat - Austin

Ruang rapat - Bethesda

Ruang rapat - Boston

Ruang rapat - Boulder

Ruang rapat - Charlotte

Ruang rapat - Chicago

Ruang rapat - College Park, MD

Ruang rapat - Columbus

Ruang rapat - Dallas - Fort Worth

Ruang rapat - Denver

Ruang rapat - Detroit

Ruang rapat - Houston

Ruang rapat - Kota Kansas

Ruang rapat - Las Vegas

Ruang rapat - Los Angeles

Ruang rapat - Miami

Ruang rapat - Minneapolis

Ruang rapat - Nashville

Ruang rapat - Kota New York

Ruang rapat - Orange County

Ruang rapat - Philadelphia

Ruang rapat - Phoenix

Ruang rapat - Portland

Ruang rapat - Raleigh-Durham

Ruang rapat - Wilayah Teluk San Francisco

Ruang rapat - Sacramento

Ruang rapat - Salt Lake City

Ruang rapat - San Diego

Ruang rapat - Seattle

Ruang rapat - Tampa

Ruang rapat - Washington, D.C.

Argentina

Ruang rapat - Buenos Aires

Australia

Ruang rapat - Brisbane

Ruang rapat - Melbourne

Ruang rapat - Perth

Ruang rapat - Sydney

Belgia

Ruang rapat - Brussel

Brasil

Ruang rapat - Belo Horizonte

Ruang rapat - Porto Alegre

Ruang rapat - Rio de Janeiro

Ruang rapat - São Paulo

Kanada

Ruang rapat - Calgary

Ruang rapat - Montreal

Ruang rapat - Toronto

Ruang rapat - Vancouver

Chili

Ruang rapat - Santiago de Chile

Kolombia

Ruang rapat - Barranquilla

Ruang rapat - Bogotá

Ruang rapat - Medellín

Kosta Rika

Ruang rapat - San José

Republik Ceko

Ruang rapat - Praha

Prancis

Ruang rapat - Paris

Jerman

Ruang rapat - Berlin

Ruang rapat - Koln

Ruang rapat - Frankfurt

Ruang rapat - Hamburg

Ruang rapat - Munich

Tiongkok Raya

Ruang rapat - Beijing

Ruang rapat - Chengdu

Ruang rapat - Guangzhou

Ruang rapat - Hangzhou

Ruang rapat - Hong Kong

Ruang rapat - Nanjing

Ruang rapat - Shanghai

Ruang rapat - Shenzhen

Ruang rapat - Suzhou

Ruang rapat - Taipei

Ruang rapat - Wuhan

Ruang rapat - Xi'An

India

Ruang rapat - Bengaluru

Ruang rapat - Gurugram

Ruang rapat - Hyderabad

Ruang rapat - Mumbai

Ruang rapat - NCR Delhi

Ruang rapat - Pune

Indonesia

Ruang rapat - Jakarta

Irlandia

Ruang rapat - Dublin

Israel

Ruang rapat - Bersyeba

Ruang rapat - Haifa

Ruang rapat - Herzliya

Ruang rapat - Yerusalem

Ruang rapat - Tel Aviv

Italia

Ruang rapat - Milan

Jepang

Ruang rapat - Fukuoka

Ruang rapat - Kobe

Ruang rapat - Nagoya

Ruang rapat - Osaka

Ruang rapat - Sendai

Ruang rapat - Tokyo

Ruang rapat - Yokohama

Malaysia

Ruang rapat - Kuala Lumpur

Meksiko

Ruang rapat - Guadalajara

Ruang rapat - Mexico City

Ruang rapat - Monterrey

Belanda

Ruang rapat - Amsterdam

Norwegia

Ruang rapat - Oslo

Peru

Ruang rapat - Lima

Filipina

Ruang rapat - Manila

Polandia

Ruang rapat - Warsawa

Portugal

Ruang rapat - Lisbon

Rusia

Ruang rapat - Moskow

Singapura

Ruang rapat - Singapura

Afrika Selatan

Ruang rapat - Cape Town

Ruang rapat - Johannesburg

Korea Selatan

Ruang rapat - Busan

Ruang rapat - Seoul

Spanyol

Ruang rapat - Barcelona

Ruang rapat - Madrid

Swedia

Ruang rapat - Stockholm

Thailand

Ruang rapat - Bangkok

Uni Emirat Arab

Ruang rapat - Abu Dhabi

Ruang rapat - Dubai

Inggris

Ruang rapat - Birmingham

Ruang rapat - Cambridge

Ruang rapat - Edinburgh

Ruang rapat - London

Ruang rapat - Manchester

Vietnam

Ruang rapat - Kota Ho Chi Minh

(646) 389-3922

WeWork Companies LLC

75 Rockefeller Plaza

Floor 10

New York, New York 10019

help@wework.com

WeWork Seoul 5-Ho Yuhan Hoesa, Justin Bradley Jones

13F, 416 Hangang-daero, Jung-gu, Seoul, 04637

Business Registration Number: 788-87-01323

E-commerce Registration: 2021-서울중구-2745

WeWork Vietnam Limited Liability Company

Registered address: 11 Doan Van Bo Street, Ward 13, District 4, Ho Chi Minh City, Vietnam.

Enterprise Registration Certificate No. 0314960811 issued by the Department of Planning and Investment in Ho Chi Minh city dated 2 April 2018.

Telephone: + 84 284 458 2344

Email: help@wework.com

WeWork Companies LLC

US EIN: 37-1949651

help@wework.com

75 Rockefeller Plaza

Floor 10

New York, New York 10019

  • Privasi
  • Notice for California Residents
  • Syarat
  • Kebijakan Cookie
  • Impressum
  • AU Whistleblower-policy
  • UK Modern Slavery Act
  • UK Tax Strategy
  • Aksesibilitas
  • Sitemap
  • Guidelines on Payment Methods
Copyright © 2023 WeWork.
Hak cipta dilindungi undang-undang.
Logo We Company